Testo Dirantau
Testo Dirantau
(Yovie W)
adik ingat saja pesan abang tadi malam
abang pasti pulang tiada lama pasti datang
jangan pikir de abang kan selingkuh
jika pulang kan pinang dirimu
adik ingat saja pesan abang tadi malam
bulan jadi saksi untuk cinta yang tergenggam
tak akan ada wajah elok lain
kusimpan habis hatiku untukmu
yakinkan langkah abang di rantau
bukan hanya menafsir dunia
pesan abang...
adik setia menanti
janji abang...
walau bumi bergoyang
cinta tak pernah goyah
selamanya
adik ingat saja pesan abang tadi malam
abang pasti pulang tiada lama pasti datang
jangan pikir de abang kan selingkuh
jika pulang kan pinang dirimu
adik ingat saja pesan abang tadi malam
bulan jadi saksi untuk cinta yang tergenggam
tak akan ada wajah elok lain
kusimpan habis hatiku untukmu
yakinkan langkah abang di rantau
bukan hanya menafsir dunia
pesan abang...
adik setia menanti
janji abang...
walau bumi bergoyang
cinta tak pernah goyah
selamanya
- Merenda Kasih
- Biarkanlah
- Cantik
- Birunya Asmaraku
- Hanya Satu
- Setahun Kemarin
- Cerita Cinta
- Sampai Nanti
- Pasti
- Batal Suka
Altri testi di Kahitna
Lyrics powered by LyricFind
- Testi Lucio Battisti
- Testi Negramaro
- Testi Renato Zero
- Testi Gigi D'Alessio
- Testi Alessandra Amoroso
- Testi Canzoni Napoletane
- Testi Eros Ramazzotti
- Testi Elisa
- Testi Biagio Antonacci
- Testi Cesare Cremonini